Tips Memilih Program Studi Dalam SNMPTN 2014


Mulai minggu ini, pihak sekolah di seluruh pelosok Indonesia telah mulai melakukan pendaftaran dan input data untuk mendaftarkan siswa/i mereka dalam SNMPTN 2014. Nah sedangkan bagi adik-adik baru akan mulai mendaftarkan diri pada bulan Februari nanti. Lalu pertanyaannya adalah sudah siapkah kalian? Bagaimana peluang kalian dalam SNMPTN 2014 nanti? Jangan-jangan masih banyak yang galau jurusan yah? Hehehe... 

Dalam postingan sebelumnya Kakak sudah share beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memilih program studi untuk SNMPTN 2014. Sekarang Kakak akan share tips yang lebih spesifik lagi. Bila adik-adik mengikuti tips ini, Insya Alloh peluang kalian untuk diterima dalam SNMPTN 2014 (undangan) akan semakin besar.

Seperti yang telah Kakak share sebelumnya, proses seleksi dalam SNMPTN 2014 mutlak ditentukan oleh pihak Universitas dengan pertimbangan-pertimbangan tertentu, jadi tidak ada campur tangan siswa atau sekolah. Beberapa pertimbangan meliputi nilai dan prestasi akademik serta track record sekolah tahun sebelumnya. Nah bagi adik-adik, sebelum memilih program studi, ada 2 hal yang harus kalian tahu agar peluang kalian untuk lulus SNMPTN undangan besar.
  1. Jumlah alumni tahun lalu yang diterima di program studi tersebut. Sebagai contoh: apabila tahun sebelumnya hanya ada 1 orang alumni kalian yang diterima di Fakultas Kedokteran UI, maka kemungkinan besar hanya ada maksimal 2 atau 3 orang dari angkatan adik-adik yang akan diterima di program studi Fakultas Kedokteran UI.Bila tidak ada laumni yang diterima, maka kemungkinan besar tahun ini maksimal hanya 1 siswa yang diterima di FKUI melalui SNMPTN 2014.
  2. Ranking atau rata-rata nilai rapor kalian. Ingat, jumlah siswa yang diterima dalam suatu program studi pada SNMPTN 2014 tergantung dari jumlah siswa tahun lalu yang diterima di program studi tersebut. Nah bila dari 1 sekolah hanya 2 atau 3 siswa saja yang lulus, lihat peringkat kalian di sekolah. kalau peringkat kalian tidak termasuk 3 besar di sekolah, maka ada baiknya kalian tidak mengambil Fakultas Kedokteran UI agar tidak menyia-nyiakan peluang kalian masuk PTN lewat jalur SNMPTN 2014. Bila kalian memang ingin masuk Fakultas Kedokteran, kalian bisa ambil di PTN lain yang tahun lalu banyak menerima alumni dari sekolah kalian.
 Oke sekian dulu yah tipsnya, silahkan dipraktekkan. Untuk mendapatkan data mengenai berapa banyak alumni kalian yang diterima di program studi tertentu, bisa kalian tanyakan kepada guru BK masing-masing. Semoga bermanfaat dan semoga kalian diterima di program studi yang terbaik. Aamiin.. :)
Oh ya bagi adik-adik yang berminat mengikuti SBMPTN atau ujian tertulis, Kami memiliki program persiapan SBMPTN yang Alhamdulillah berhasil meluluskan 80% siswa/i kami ke PTN pilihan mereka. Silahkan cek di tab Program Unggulan yah..

1 comment:

  1. http://www.loketkomplit.tk
    Makin Mantap Aja, PPOB Komplit dengan FEE PLN yang sekarang menjadi 1300, sebelumnya hanya 1000, tingkatkan transaksi Loket Anda dengan memberikan informasi kepada tetangga desa, tetangga kecamatan dll.

    Mau Jadi Agen Loket Pembayaran Online ?

    Mudah ! Daftarkan Diri Anda sekarang juga via SMS

    DAFTAR Kirim SMS ke 081703357075 dengan format :

    Nama #Nama Loket#Alamat Lengkap #No KTP/SIM #Telp-HP # alamat email #Paket A/B/C

    kirim ke 081703357075

    Kami membuka 3 paket jenis Pendaftaran

    1. Paket A: biaya daftar hanya 75 ribu
    - aplikasi program dikirim via email (agen download sendiri), punya program win rar.
    - buku panduan dikirim via email (agen download sendiri) , ada program pdf di komputernya.
    - userid, pasword dan kode deposit dikirim via email/sms
    - Layanan: PLN, Token,Telkom, Pullsa HP, FIF, BAF, WOM, OTO, Tv langganan, PDAM daerah tertentu

    2. Paket B: biaya registrasi 125 ribu

    - aplikasi program dikirim via email (agen download sendiri)

    - buku panduan dikirim via email (agen download sendiri)

    - userid, pasword dan kode deposit dikirim via email/sms
    - Layanan: PLN, Token,Telkom, Pullsa HP, FIF, BAF, WOM, OTO, Tv langganan, PDAM daerah tertentu
    - Layanan Tiket Kereta Api, Pesawat Terbang.

    3. Paket C: biaya registrasi 250 ribu



    Banner bagi Pendaftar Paket C uk.300 x 100 cm
    - aplikasi program dikirim via paketan (dalam CD aplikasi)

    - buku panduan dikirim via paketan (dalam CD )

    - userid, pasword dan kode deposit dikirim via email/sms/paketan
    - Layanan: PLN, Token,Telkom, Pullsa HP, FIF, BAF, WOM, OTO, Tv langganan, PDAM daerah tertentu
    - Layanan Tiket Kereta Api, Pesawat Terbang
    - Banner Loket Resmi ukuran 300 x 100 cm
    - sudah termasuk ongkos kirim

    PDAM YANG SUDAH ONLINE :


    - PDAM Surabaya
    - PDAM Cilacap
    - PDAM Jepara
    - PDAM Jakarta (PDAM AETRA)
    - PDAM PALJAYA
    - PDAM Kab. Bandung
    - PDAM Sleman
    - PDAM Bondowoso
    - PDAM Mataram
    - PDAM Mojokerto
    - PDAM Magetan
    - PDAM Subang
    - PDAM Bekasi
    - PDAM Kota Bogor
    - PDAM Denpasar
    - PDAM Banyumas

    jika ANDA INGIN PDAM DAERAH LAIN SILAKAN INFORMASINYA KLIK DISINI

    Bagi yang ingin menjadi Agen Loket PDAM Makasar, PDAM Pontianak, PDAM Kuburaya, PDAM Solo, PDAM Boyolali, PDAM Balikpapan, PDAM Semarang, PDAM Kab.Bogor, PDAM Bantul, PDAM Boyolali, Silakan Lihat Infonya KLIK DISINI atau kunjungi http://loket-jpay.blogspot.com

    ReplyDelete

Copyright © 2012 MAKARA INSANI.